Membuat Tas Tali Kur Kombinasi Warna Merah Marun dan Hitam Menggunakan Tali Rantai
Beginilah cara membuat tas tali kur menggunakan tali rantai. Motif Lilit yang sederhana namun tetap kelihatan wah. Untuk dasar-dasar cara membuatnya silahkan browsing sendiri di google. Tas ini terdiri dari 36 simpul. Setiap simpul atau kepala membutuhkan 2 tali yang dipotong masing-masing 2 meter.
Comments
Post a Comment